Firda Khoirotin

Timeline Firda Khoirotin

Makna di Balik Gerakan Tarian Kalinka yang Menjadi Ikon Budaya Rusia
2 bulan lalu

Makna di Balik Gerakan Tarian Kalinka yang Menjadi Ikon Budaya Rusia

Malanginspirasi.com – Tarian Kalinka ini memiliki gerakan dinamis yang mencerminkan semangat dan energi masyarakat Rusia. menjadikannya salah satu tarian rakyat paling terkenal di negara tersebut. Ditemani dengan lagu rakyat berjudul Kalinka.  Berarti “beri salju,” tarian ini memiliki sejarah dan makna yang mendalam dalam budaya Rusia. Seperti yang dilansir dari Russia Beyond, tarian Kalinka pertama kali […]

Tips Menerapkan Gaya Hidup Sehat yang Sederhana dan Efektif
2 bulan lalu

Tips Menerapkan Gaya Hidup Sehat yang Sederhana dan Efektif

Malanginspirasi.com – Tips menerapkan gaya hidup sehat yang sederhana namun efektif bisa membantu kita merasa lebih energik, bahagia, dan siap menghadapi aktivitas sehari-hari. Banyak orang menganggap gaya hidup sehat sulit diterapkan karena dianggap memerlukan usaha besar atau biaya tinggi. Padahal, perubahan sederhana dalam rutinitas bisa memberi dampak besar bagi kesehatan. Menurut Healthline, langkah kecil yang […]

5 Kegiatan untuk Meningkatkan Perkembangan Balita yang Bisa Dilakukan dari Rumah
2 bulan lalu

5 Kegiatan untuk Meningkatkan Perkembangan Balita yang Bisa Dilakukan dari Rumah

Malanginspirasi.com – Memberikan stimulasi yang tepat pada balita di rumah dapat mendukung perkembangan fisik, kognitif, dan sosial mereka. Berikut lima kegiatan sederhana untuk meningkatkan perkembangan balita, yang efektif : 1). Membuat Puzzle Sederhana Puzzle adalah alat yang ideal untuk melatih kemampuan problem-solving anak. Anda bisa memulai dengan gambar sederhana yang dipotong menjadi beberapa bagian besar, […]

Resep Brownies Batik Kukus ala Chef Devina Hermawan, Mudah, Lezat, dan Anti Gagal!
2 bulan lalu

Resep Brownies Batik Kukus ala Chef Devina Hermawan, Mudah, Lezat, dan Anti Gagal!

Malanginspirasi.com – Brownies Kukus selalu menjadi pilihan favorit bagi pecinta kue. Namun, menemukan resep yang menghasilkan tekstur lembut dan rasa cokelat yang kaya terkadang menjadi tantangan. Terlebih jika kita memadukan hiasanya dengan corak batik, pasti akan semakin menggugah selera. Dengan bahan sederhana dan langkah-langkah yang ramah untuk pemula, Anda bisa menciptakan brownies batik kukus sempurna […]

Pentingnya Menerapkan Budaya Pengasuhan Positif pada Anak Sejak Dini
3 bulan lalu

Pentingnya Menerapkan Budaya Pengasuhan Positif pada Anak Sejak Dini

Malanginspirasi.com – Mengapa penting menerapkan budaya pengasuhan positif pada anak sejak dini? Pengasuhan positif adalah pendekatan pengasuhan yang menekankan pengajaran, pemahaman, dan kerja sama, daripada sekadar memberikan hukuman kepada anak. Pendekatan ini membantu anak-anak belajar tanggung jawab, empati, dan kemampuan mengatur diri. Menurut Verywell Family, pengasuhan positif tidak hanya membangun hubungan yang sehat antara orang […]