Tips

5 Tips Perbaiki Kualitas Tidur, Ini Manfaatnya
6 bulan lalu

5 Tips Perbaiki Kualitas Tidur, Ini Manfaatnya

Malanginspirasi.com – Manusia membutuhkan istirahat yang cukup setelah melakukan berbagai aktivitas melelahkan seharian. Kita juga memerlukan tidur dengan kualitas yang baik. Melansir kanal YouTube SB30 Health pada Selasa (23/7/2024), tidur malam yang berkualitas ternyata akan memperpanjang hidup. Selain itu, wajah kita juga akan terlihat lebih cerah dan segar ketika bangun pagi hari daripada saat begadang […]

Tips Mudah Untuk Lansia Menjaga Kesehatan Tulang dan Sendi Agar Tetap Aktif
6 bulan lalu

Tips Mudah Untuk Lansia Menjaga Kesehatan Tulang dan Sendi Agar Tetap Aktif

Malanginspirasi.com – Menjaga kesehatan tulang dan sendi sangat penting bagi lansia agar tetap aktif dan mandiri. Tulang yang kuat dan sendi yang fleksibel membantu lansia melakukan aktivitas sehari-hari dengan mudah, seperti berjalan, naik tangga, dan bangun dari tempat duduk. Berikut beberapa tips mudah untuk lansia menjaga kesehatan tulang dan sendi: 1. Rutin Berolahraga Olahraga teratur […]

5 Hal yang Harus Anda Lakukan Saat Remaja Berlaku Tidak Sopan dan Suka Membantah
8 bulan lalu

5 Hal yang Harus Anda Lakukan Saat Remaja Berlaku Tidak Sopan dan Suka Membantah

Malanginspirasi.com – Pada dasarnya remaja bersifat impulsif secara verbal. Hal ini dikarenakan otak remaja yang sedang berkembang lebih banyak dipandu oleh emosi daripada logika. Kendati demikian bukan berarti orangtua dapat membiarkan perilaku tidak sopan dan suka membantah pada remaja. Jika Anda memiliki anak remaja dan mendengar mereka berkata “aku tidak akan mendengarkanmu” “terserah apa mauku” […]

5 Tips Agar Anak Terbiasa Menyukai Makanan Sehat
8 bulan lalu

5 Tips Agar Anak Terbiasa Menyukai Makanan Sehat

Malanginspirasi.com – Anak-anak cenderung memiliki rasa penasaran yang tinggi pada banyak hal, termasuk rasa penasaran terhadap makanan. Ini adalah saat yang tepat bagi orangtua memperkenalkan dan menumbuhkan sikap agar anak menyukai makanan sehat. Semua orangtua pasti ingin anak-anaknya terbiasa mengkonsumsi makanan yang menyehatkan dan bergizi.  Hal ini tidak bisa terjadi secara instan, perlu kerjasama orangtua […]

6 Tips Mendidik Anak Tunggal Agar Menjadi Pribadi yang Tangguh
10 bulan lalu

6 Tips Mendidik Anak Tunggal Agar Menjadi Pribadi yang Tangguh

Malanginspirasi.com – Membimbing anak memang bukan lah suatu hal yang sangat mudah diterapkan bagi orang tua. Banyak orang bilang mendidik anak tunggal itu sangat mudah sekali, karena biasanya fokus terhadap cukup pada salah satu anak saja yang dibimbing. Ternyata, justru malah sebaliknya pada kondisi seperti ini lah orang tua sering kali melakukan berbagai kesalahan. Tapi […]