6 bulan lalu

3 Metode Memasak Jamur yang Benar Agar Nutrisinya Tetap Terjaga

Malanginspirasi.com – Jamur adalah sumber nutrisi yang kaya akan serat, vitamin, dan mineral. Namun, cara memasak jamur dapat memengaruhi nilai gizinya. Berikut adalah metode memasak jamur yang benar agar nutrisinya tetap terjaga: 1. Panggang atau Gunakan Microwave Penelitian menunjukkan bahwa memanggang jamur di oven atau memasaknya dalam microwave adalah cara terbaik untuk mempertahankan sifat antioksidan […]