Jamu Chelsea, Manchester United Ditahan Imbang 1-1
Malanginspirasi.com – Manchester United gagal memaksimalkan poin ketika menjamu Chelsea di Old Trafford. Lantaran di pertandingan Liga Inggris 2024-2025 yang berlangsung pada Senin (2/11) ini ditutup dengan hasil imbang 1-1. Mencoba menggunakan formasi terbaiknya, The Red Devils telah mendapatkan peluang emas tendangan bebas ketika laga baru dimulai dua menit. Namun berhasil diatasi oleh The Blues. […]